Harga Mobil Ambulance Bandung – Suzuki APV

Harga Mobil Ambulance Bandung – Suzuki APV | APV Ambulance merupakan solusi mobilitas yang aman dan nyaman untuk kebutuhan medis darurat. Diproduksi oleh Suzuki, APV Ambulance dirancang dengan ruang kabin yang luas dan dilengkapi dengan berbagai fitur dan peralatan medis yang canggih untuk menangani berbagai situasi darurat dengan cepat dan profesional.

Harga Mobil Ambulance Bandung - Suzuki APV

Contoh Tipe Unit Mobil Suzuki APV Ambulance

  • APV GE PS
  • APV GL ARENA
  • APV GX ARENA
  • APV LUXURY

Berikut Tipe Suzuki APV Ambulance

1. Spesifikasi APV Ambulance Tipe Jenazah

SPESIFIKASI MBULAN TIPE JENAZAH

  • Lampu Rotary Light Bar Oval LTF 2000, Am-6003
  • Sirene Multi suara lengkap dengan Mic
  • Tempat duduk perawat dilengkapi dengan Box peralatan
  • Lampu sorot belakang model Spot Light
  • Modifikasi lantai dari Plywood dilapis dengan vinil antibakteri
  • Logo dan Tulisan Standard dari bahan 3M
  • Kaca film 60-80% – Wastafel
  • Keranda Jenazah AM-106 full stainless steel lengkap dengan rell, matress & strap

2. Spesifikasi APV Ambulance Tipe Ekonomi

SPESIFIKASI MBULAN TIPE EKONOMIS

  • Lampu Rotary Light Bar Oval LTF 2000, AM-6003
  • Sirene Multi suara lengkap dengan Mic
  • Tempat duduk perawat dilengkapi dengan Box peralatan
  • Tabung pemadam kebakaran kapasitas 1kg
  • Lampu sorot belakang model Spot Light
  • Modifikasi lantai dari Plywood dilapis dengan Vinil
  • Logo dan Tulisan Standar dari bahan sticker 3M
  • Kaca film 60% – 80%
  • Gantungan Infuse model geser terbuat dari bahan Stainless steel
  • Kotak P3K
  • Oxygen Therapy Set, AM – 3003
    – 1 buah Tabung Oksigen 1m3
    – 1 buah Regulator standar
    – 1 set Flowmeter dan Humidifier
    – 1 buah Nasal Cannula
    – 1 buah Masker Oksigen
  • Tandu model angkat, AM – 1007 Konstruksi rangka Stainless stell lengkap dengan Matress & Strap.

| Baca Juga : Promo Diskon Suzuki Bandung

3. Spesifikasi APV Ambulance Tipe Standard 

SPESIFIKASI MBULAN TIPE STANDART

  • Lampu Rotary Light Bar Oval LTF 2000, Am-6003
  • Sirene Multi suara lengkap dengan Mic
  • Tempat duduk perawat dilengkapi dengan Box peralatan
  • Tempat duduk dokter* Landasan tandu dilengkapi dengan tempat Scoop Stretcher
  • Tabung pemadam kebakaran kapasitas 1kg* Lampu sorot model Spot Light
  • 2 buah lampu operasi model digeser
  • Modifikasi lantai dari Plywood dilapis dengan vinil antibakteri
  • Logo dan Tulisan Standard dari bahan 3M
  • Kaca film 60-80%
  • Lemari peralatan dengan Finishing Acrylic
  • Gantungan Infuse model geser terbuat dari bahan Stainless SteelBamper be
  • lakang mobil dilapisi plat Stainless Steel
  • Extra DC
  • Central Oxygen BSS System, AM-3001
    – 2 buah Tabung Oxygen 1M3
    – 2 buah Regulator Standard
    – 1 set Selang Oxygen tekanan tinggi dengan sistem press
    – 1 set Pengatur Oxygen dengan kran On / Off
    – 1 buah Keluaran dinding dengan tulisan ” OXYGEN “
    – 1 set Flowmeter dan Humidifier
    – 1 buah Nasal Cannula
    – 1 buah Masker Oxygen
  • Ambulance Stracher Supra Cot Model AM-1001 kontruksi alminium rangka alloy dan stainless steel lengkap dengan matres dan strap.

4. Spesifikasi APV Ambulance Tipe Deluxe

SPESIFIKASI MBULAN TIPE DELUXE

  • Logo dan tulisan standart bahan sticker reflektif
  • Kaca film 60% kabin depan, 80% kabin belakang
  • Lantai pollywood berlapis karpet vinyl anti bacteri
  • Tempat duduk perawat model box
  • Lampu sorot belakang model spot light
  • Lampu periksa model geser 2 buah
  • Gantungan infus model geser dari bahan stainlees steel
  • LED light bar oval warna merah-merah
  • Sirine multi suara lengkap dengan MIC
  • Bamper belakang dilapisi plat stainlees steel
  • Tabung pemadam kebakaran terisi kapasitas 1kg
  • Central Oxygen BBS sistem :
    – 2 buah Tabung Oxygen 1M3
    – 2 buah Regulator Standard
    – 1 set Selang Oxygen tekanan tinggi dengan sistem press
    – 1 set Pengatur Oxygen dengan kran On / Off
    – 1 buah Keluaran dinding dengan tulisan ” OXYGEN “
    – 1 set Flowmeter dan Humidifier
    – 1 buah Nasal Cannula
    – 1 buah Masker Oxygen
  • Lemari peralatan finishing acrylic
  • Extra DC Power
  • Landasan tandu dilengkapi dengan tempat Scoop Strecher
  • Tandu ambulance sudah otomatis lengkap dengan matras dan straps

5. Spesifikasi APV Ambulance Tipe VIP

SPESIFIKASI MBULAN TIPE VIP

  • Logo dan Tulisan standar bahan Sticker Reflektif
  • Kaca Film 60% Kabin depan dan 80% Kabin belakang
  • Lantai Plywood dilapis karpet Vinyl Anti Bakteri
  • Tempat duduk Perawat model Box
  • Lampu sorot belakang model spot light
  • Lampu periksa model geser 2 buah
  • Gantungan infus model geser dari bahan stainless steel 
  • LED Light Bar Oval warna Merah- merah
  • Sirine multi suara lengkap dengan Mic
  • Bamper belakang dilapisi plat Stainless Steel
  • Tabung pemadam kebakaran terisi kapasitas 1 Kg
  • Central oxygen BSS System :
    – 2 buah tabung Oxygen 1m3
    – 2 buah regulator
    – 1 Set pengatur Oxygen dengan kran on/of
    – 1 Set Selang Oxygen tekanan tinggi dengan sistem press
    – 1 buah keluaran dinding dengan tulisan ” OXYGEN”
    – 1 Set Flow meter dan Hamidifier
    – 1 buah Nasal Cannula
    – 1 buah masker Oxygen
  • Lemari Peralatan Finishing Acrylic
  • Extra DC power
  • Landasan tandu dilengkapi dengan tempat scoop stretcher
  • Tandu Ambulance Otomatis model kursi lengkap dengan Mattras dan Straps
  • Scoop Strecher

SUZUKI APV AMBULANCE

Harga Suzuki APV Ambulance

Berikut ini Harga Mobil Ambulance Bandung – Suzuki APV terbaru 2024

Harga APV Ambulance terdiri dari 3 harga 

  1. Harga Unit
  2. Harga Karoseri
  3. Biaya Rubah Bentuk / BBN

Keunggulan APV Ambulance

Ruang Kabin Luas dan Nyaman

  • APV Ambulance memiliki ruang kabin yang luas dan nyaman, sehingga pasien dapat berbaring dengan tenang selama perjalanan menuju rumah sakit.
  • Dilengkapi dengan AC dan sistem ventilasi yang baik untuk menjaga suhu dan sirkulasi udara di dalam kabin.
  • Kursi penumpang dapat dilipat untuk memberikan ruang yang lebih luas bagi pasien dan tim medis.

SPESIFIKASI DIMENSI APV AMBULAN

Spesifikasi APV Ambulance

  • Mesin G15A yang powerfull dan bandel
  • lebih nyaman bagi pengemudi dengan Power Steering dan AC single Blower
  • Safety First, APV Ambulance dilengkapi dengan Airbag yang tidak dimiliki oleh kompetitornya
  • Ruang dalam yang lega
  • Biaya perawatan dan suku cadang yang murah
  • Sparepart mudah dicari
  • Free Jasa service berkala sampai 50.000 KM

Harga Terjangkau

  • APV Ambulance menawarkan layanan ambulans dengan harga yang terjangkau bagi semua kalangan.
  • Tersedia berbagai paket layanan APV Ambulance yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan dan anggaran Anda.
  • APV Ambulance berkomitmen untuk memberikan layanan ambulans yang berkualitas dengan harga yang kompetitif.

Jenis Layanan APV Ambulance

  • Ambulans Gawat Darurat
    Layanan ini diperuntukkan bagi pasien yang membutuhkan penanganan medis darurat, seperti kecelakaan, serangan jantung, dan stroke.
  • Ambulans Pasien
    Layanan ini diperuntukkan bagi pasien yang membutuhkan transportasi medis untuk kontrol rutin, rawat inap, dan pindahan antar rumah sakit.
  • Ambulans Jenazah
    Layanan ini diperuntukkan bagi pengantaran jenazah ke tempat pemakaman atau kremasi.

Demikian pembahasan kali ini mengenai Harga Mobil Ambulance Bandung – Suzuki APV terbaru, semoga bermanfaat ya, Terima kasih

Mungkin Anda juga menyukai

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Open chat
Saya ingin mendapatkan penawaran menarik.